Bhabinkamtibmas Polsek Berangas Polres Batola Lakukan Sosialisasi Tentang Pungutan liar (Pungli)

by admin
0 comment 1 minutes read

Polres Batola, dalam kegiatan sosialisasi tentang Pungutan Liar (Pungli) oleh Bripka Nanang Bhabinkamtibmas. Desa Pulau Sewangi Kec. Kab. Batola, Selasa (27/10/2020).

 

Kapolres Batola AKBP Lalu Moh Syahir Arif, S.I.K., S.H.,M.M melalui Kapolsek Berangas IPDA Iman Juana mengatakan, Jenis kegiatan yang di laksanakan oleh Bripka Nanang  Bhabinkamtibmas Ds Pulau Sewangi. Sosialisasi tentang pembentukan satgas pemberantasan pungutan liar (pungli) yang di atur  dalam Peraturan Presiden Nomor : 87 tahun 2016.

 

“Himbauan tentang pelayanan publik dalam UU Nomor : 25 tahun 2009 dan itu sudah Program Kapolda Kalsel Irjen Pol Dr Nico Afinta, S.I.K., S.H., M.H,” tutur Kapolsek.

 

Dikatakanya, sosialisasi ini dilaksanakan agar terwujudnya pelayanan publik pada kementerian/lembaga dan pemerintah daerah yang terbebas dari pungutan liar. Meningkatkan kualitas pelayanan publik melalui transparansi serta sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan terbebas dari pungli.

 

Kassubag Humas Polres Batola IPTU Abdul Malik SE mengatakan kegiatan sosialisasi dan himbauan kerap di laksanakan oleh Bhabinkamtibmas di daerah hukum Kabupaten Batola.

 

Rel

Baca Artikel Lainnya

Leave a Comment